- Performa
- Jenis Bahan Bakar Electric
- Tenaga 168 hp
- Torsi 250 Nm
- Jarak Tempuh425 km
- Kapasitas
- Jarak pijak roda depan 1552 mm
- Jarak pijak roda belakang 1562 mm
- Panjang 4287 mm
- Lebar 1836 mm
- Tinggi 1516 mm
- Jarak Sumbu Roda 2705 mm
- Ground Clearance 117 mm
- Radius putar 53 m
- Jumlah Pintu5
- Kapasitas Tempat Duduk 5 Kursi
MG 4 EV ada yang masih berstatus Completely Built Up (CBU) atau diimpor secara utuh ada pula MG 4 EV sudah dirakit secara lokal (CKD). tidak ada perubahan fitur dan lainnya antara model CBU dan CKD. MG4 EV hadir dalam lima pilihan warna, yakni Brighton Blue, Arctic White, Black Knight, Metal Ash Grey, Scarlet Red, dan yang terbaru Volcano Orange. Untuk eksteriornya, MG4 EV tampil cukup agresif dengan desain lampu depan yang menyipit. Lampu depannya juga sudah terintegrasi dengan Daytime Running Light (DRL), serta mengadopsi teknologi LED.
- Detil Mesin
- Tipe Baterai Lithium-Iron
- Kapasitas Baterai 51 kWh
- AC charging (0-100%)(0-100%) In 7.9 Hours
- DC Charging (10-80%) In 35 Minutes
- Estimated Fast Charging Time (10-80%) In 35 Minutes
- Tipe Penggerak Listrik Permanent Magnet Synchronous Motor
- Emission 0 g/km
- Transmisi
- Jenis Transmisi Otomatis
- Girboks Single Speed
- Suspensi & Rem
- Jenis Rem Depan Ventilated Discs
- Jenis Rem Belakang Discs
- Suspensi Depan McPherson Strut
- Suspensi Belakang Multi-Link
- Velg & Ban
- Velg alloy
- Ukuran Velg Alloy 17 Inch
- Ukuran Ban 215/50 R17
- Jenis Ban Radial
Dimensinya sendiri tidak jauh berbeda dengan Ioniq 5, di mana panjang 4.287 mm, lebar 1.836 mm, tinggi 1.516 mm, dan jarak sumbu roda 2.705 mm. Jarak terendah ke tanah mencapai 117 mm. Dasbor didominasi dengan warna hitam. Lalu, pada beberapa bagian diberi aksen hitam mengilap. MG4 EV dibekali dengan suspensi depan McPherson Strut dan suspensi belakang 5-link. Kenyamanan yang diberikan suspensi ini tidak hanya dirasakan oleh penumpang pada baris depan, tapi juga baris belakang.
- Kemudi
- Pengaturan Posisi Stir
- Kolom Kemudi Tilt & Telescopic
- Jenis Kemudi Electric Power
- Steering Gear Type Dual Pinion
Kenyamanan dan keamanan juga ditunjang oleh fitur-fitur canggih mulai wireless charging, kamera parkir 360 derajat, vehicle-to-load (V2L), dan serta teknologi Advanced Driver Assistance Systems (ADAS). Pada MG4 EV juga sudah disematkan Adaptive Cruise Control, Front Collision Warning, Automatic Emergency Braking, Traffic Jam Assist, Lane Keep Assist, Emergency Lane Keeping Assist, Lane Departure Warning, Lane Change Assist, Blind Spot Detection, Rear Cross Traffic Alert, Rear Collision Warning, dan Door Open Warning.
Fitur canggih lainnya, yakni Stability Control System, Curve Brake Control, Electronic Brake Assist, Anti-lock Braking System, Electronic Brake-force Distribution, Auto Vehicle Hold, Electronic Parking Brake, Traction Control System, Hill Star Assist System, Emergency Stop Signal, Intelligent High Beam Control, Tire Pressure Management System, dan Driver Monitor System. MG4 EV tipe Magnify i-Smart dibekali dengan motor listrik berdaya 170 kW atau tenaganya setara dengan 228 tk. Torsinya juga cukup besar, yakni 250 Nm. Sementara bobotnya, tercatat mencapai 1.655 kg.